Membangun Karakter Peserta Didik
Sebagai salah satu upaya untuk membangun karakter Peserta Didik di lingkungan sekolah SD Al Bayan Islamic School melaksanakan Upacara Bendera pada hari senin 3 Oktober 2022, dan juga sebagai memperingati hari kesaktian Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Oktober 2022. Bertepat di halaman sekolah SD Al Bayan Islamic School, upacara diikuti oleh seluruh Peserta didik […]
Membangun Karakter Peserta Didik Read More »










